Presiden Joko Widodo beserta jajaran terkait menggelar rapat terbatas (ratas) dalam rangka mengupayakan ekosistem dunia usaha yang mendukung investasi. Ratas yang digelar di Kantor Presiden, Jakarta, pada Rabu, 25 September 2019 tersebut merupakan tindak lanjut dari ratas serupa yang telah beberapa kali digelar di bulan ini.
Cuplikan video